Sistem masukan adalah peralatan hardware yang berfungsi untuk memasukan data ke dalam komputer yang berisi sinyal input dan maintenance input.
Contoh : mouse, keyboard, mic, scanner.
Sistem keluaran adalah peralatan hardware yang berfungsi untuk menampilkan data dari hasil masukan ke dalam komputer yang sudah diproses.
Contoh : monitor, speaker, printer.
0 komentar:
Posting Komentar