Fungsi-Fungsi Manajemen
· Planning yaitu kegiatan
untuk mencapai hasil yang diharapkan
· Organizing yaitu
pengelompokan kegiatan untuk mencapai tujuan, termasuk dalam hal ini penetapan susunan organisasi, tugas,
dan fungsinya.
· Staffing yaitu
penyusunan personalia sejak dari penarikan tenaga kerja baru, latihan dan
pengembangan sampai dengan usaha agar setiap petugas memberi daya guna maksimal
pada organisasi.
· Leading yaitu
pekerjaan manajer untuk meminta orang lain agar bertindak sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan.
· Controlling yaitu penerapan untuk menjamin bahwa
rencana telah dilaksanakan sesuai dengan tujuan.
0 komentar:
Posting Komentar